Minggu, 20 Maret 2016

TIPS BISNIS BISA BERTAHAN LAMA

BUAT FRANCISOR
1. Kerjasama yg baik dengan francisee, lakukan tugas dan kewajiban masing-masing ; jangan hanya menuntut hak saja,
2. Berikan monitoring dan ekstra advise bagi outlet-outlet yg anderperformed .
3. Gunakan pendekatan personal bagi francisee yg agal Sulit
4. Kirim orang ke outlet untuk mengamati apa masalah yg terjadi, diskusikan dengan francisee mengenai solusinya.
5. Lakukan Promosi nasional mengenai produk baru dg menuliskan lokasi keseluruhan outlet.
6. Jangan melakukan kesalahan yg dapat mengakibatkan keseluruhan citra brand menjadi rusak dan dijauhi pelanggan.

BUAT FRANCISEE
1. Kerjasama yg baik dengan Francisor, lakukan tugas dan kewajiban masing-masing, jangan hanya menuntut hak saja.
2. Lakukan internal kontrol, terutama keuangan dan stok.
3. Jangan pelit melakukan local marketing karena meskipun ada dukungan promosi dari francisor, francisee adalah tetap yg paling mengerti mengenai kondisi pasar diwilayahnya.
4. Lakukan SOP dengan konsisten, jangan menguarangi kwalitas hanya untuk mengejar profit yg lebih besar namun membuat pelangga enggan datang lagi..
5. Sadarilah bahwa bisnis ini adalahmilik nilik francisee (meskipun menyewa merk dan sistem francisor), sehingga tanggung jawab utama pengembangan adalah si francisee dg selalu berkoordinasi dg francisor.

BO Nop-Des 2009

Tidak ada komentar:

Posting Komentar